.

Selamat datang di kustria.blogspot.com untuk saran dan kritik bisa dikirimkan via email ke : kustria.05@gmail.com

Kamis, 21 Juli 2011

Suzuki Shogun Axelo 125cc

Suzuki Axelo1 389x460 Suzuki Axelo Terinspirasi Suzuki GSX R
Suzuki Shogun Axelo penerus dari Suzuki Shogun baru.
Tampilan terbarunya lebih sportif dari pendahulunya. PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengungkapkan desainnya terinspirasi dari Suzuki GSX-R. Komedian yang sedang naik daun saat ini Andre Taulany juga dipilih SIS sebagai icon  Axelo.
Axelo diklaim Suzuki lebih cekatan. Mesin berkapasitas 125 cc memiliki akselerasi yang lebih baik dari pendahulunya.
Desain sporty-nya banyak didominasi dengan garis sudut yang lancip seperti tampilan wajah depannya. Terdapat pula motif carbon look di beberapa tempat untuk mendapatkan kesan aura sportif.
Terdapat tiga varian; Axelo (Rp 13,8 juta), Axelo S (Rp 14,7) dan Axelo R (Rp 15 juta), khusus Axelo R menggunakan manual-clutch (kopling).
Spesifikasi Suzuki Shogun Axelo 2011
Dimensi & Bobot
Panjang1895 mm
Lebar715 mm
Tinggi1075 mm
Wheelbase1220 mm
Jarak mesin ke tanah135 mm
Bobot (kg)105 (Axelo S) / 108 (Axelo R)
Mesin
Tipe4-langkah, SOHC, 1-silinder
Diameter silinder53,5 mm
Langkah piston55,2 mm
Kapasitas124 cc
Tenaga9,6 ps @ 8000 rpm (Axelo & Axelo S), 10 ps @ 8500 rpm (Axelo R)
Torsi10 Nm @ 6000 rpm (Axelo & S), 9,9 Nm @ 6000 rpm (R)
Konsumsi bensin46 km/liter
Chassis
Ban depan70/90-17M/C 38P
Ban belakang80/90-17M/C 44P
Rem depanCakram
Rem belakangTromol (Axelo), Cakram (S & R)
Transmisi
Percepatan4-speed
Tipe transmisiN-1-2-3-4 (Axelo dan S), 1-N-2-3-3 (R)
Kapasitas
Tangki bensin4,1 liter
Bagasi7 liter

1 komentar:

  1. suzuki axelo 125 cc good namun sperpart untuk daerah bali terutama singaraja tidak adaaaaa

    BalasHapus